Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

Modified Standard Proctor Test di Laboratorium Tanah Surabaya - WA: 087780131509

Gambar
A. Landasan Teori  Dalam pengertian teknik secara umum, Tanah didefinisikan sebagai material yang terdiri dari agregat (Butiran) mineral-mineral padat yang tidak tersementasi (terikat secara kimia) satu sama lain dan dari bahanbahan organik yang telak melapuk (yang berpaltikel padat) disertai dengan zat cair dan gas yang mengisi ruangruang kosong diantar partikel-partikel padat tersebut (Das, 1995). Tanah berguna sebagai bahan sebagai bahan bangunan pada bebagai macam pekerjaan Teknik Sipil, Disamping itu Tanah berfungsi sebagai pendukung pondasi dari bangunan. Jadi seorang ahli Teknik Sipil harus mempelajari Sifat-sifat Tanah, Seperti asal-usulnya, penyebaran ukuran butiran, kemampuan mengalirkan air, sifat pemanfaatan bila dibebani ( Compressibility ), kekuatan geser, Kapasitas daya dulung terhadap beban, dan lain-lain. Dalam pandangan Teknik sipil, Tanah adalah Himpunan Mineral, Bahan organik, dan Endapan-endapan yang relatif lepas ( Loose ), yang terletak diatas batuan dasar ( Bedr